Tak lama lagi, di bulan ini, kita akan segera mengerucut kepada hitung mundur yang semakin kecil menuju tibanya bulan Ramadhan.
Marhaban ya Ramadhan, tiba lagi kami di bulan Ramadhan.
Bulan seribu bulan. Bulan yang sangat dinanti-nantikan tibanya oleh umat Muslim di seluruh dunia.
Bulan penuh Rahmat dan Ampunan. Dimana kita mendekatkan diri kepada Illahi Robi.
Berpuasa di bulan Ramadhan merupakan lakon umat Muslim untuk melaksanakan Rukun Islam yang keempat dari lima rukun lainnya.
Nah, untuk itu tentu diperlukan persiapan untuk menjalankan ibadah tersebut dengan khidmat.
Dimana adanya perubahan kondisi setelah setahun tubuh kita bagai mesin yang terus mencerna makanan atau pun hawa nafsu yang buruk.
"Adaptasi" untuk itu perlu dilakukan agar kita tidak kaget nantinya dan menjadi seorang pemenang yang sejati.
Apa saja persiapan itu. Di antaranya adalah:
Beramal dan berbuat baik