Lihat ke Halaman Asli

Rudy

Don't cry

"Nambah-nambah" THR ala Seorang Investor Saham

Diperbarui: 19 Maret 2024   11:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

THR (kitalulus.com)

Tak pelak momentum yang paling membahagiakan bagi kita terutama umat Muslim adalah Hari Raya Idul Fitri.

Selain itu mereka yang non-muslim juga kecipratan bahagia. Dimana mereka bisa cuti panjang, memanfaatkan momen Lebaran untuk refreshing setahun sekali dari kesibukan yang rutinitas.

Mereka juga mendapatkan cuan dari hasil jualan mereka yang mana momen bulan Ramadhan dan Lebaran omzet biasanya mengalami lonjakan.

Bagi mereka yang akan merayakan hari yang Fitri tersebut, tentunya banyak finansial yang diperlukan untuk bersenang-senang merayakannya.

Berbagai sumber pendapatan untuk itu mulai direncanakan.

Terutamanya mereka mendapatkan THR dari instansi atau perusahaan dimana mereka bekerja. Dan tambahan lainnya.

Salah satunya termasuk dari pembagian dividen.

Bagi Anda seorang investor saham, tentunya Anda mengharapkan cuan dari saham yang Anda miliki itu.

Cuan seorang investor selain dari capital gain, juga dari dividen yang dibagikan emiten.

Dilansir dari CNBC, setidaknya ada 7 emiten yang memberikan THR berupa dividen.

Jika insting, seorang investor dapat memanfaatkan emiten yang akan membagikan THR itu sebelumnya.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline