Lihat ke Halaman Asli

Rudy

Don't cry

Daftar Pemain Indonesia di Vietnam Open 2023, Dejan/Gloria Pertahankan Gelar?

Diperbarui: 13 Agustus 2023   09:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dejan/Gloria (cnnindonesia.com)

Sayang, ganda campuran Indonesia Dejan Ferdinansyah/Gloria Emmanuelle Widjaja dipastikan tidak bisa mempertahankan gelar yang diraihnya di Vietnam Open 2023.

Di bulan September nanti, ada turnamen BWF di Asia yaitu Vietnam Open 2023.

Turnamen BWF berkategori Super 100 dan berhadiah total 100.000 USD itu akan digelar pada 12-17 September 2023 di Nguyen Du Gymnasium, Ho Chi Minh City, Vietnam.

BWF sudah merilis para pebulutangkis yang akan berpartisipasi di turnamen tersebut.

Indonesia menurunkan 7 wakilnya. Yang semuanya berasal dari non-pelatnas PBSI Cipayung.

Komposisi ke 7 wakil Indonesia itu adalah tunggal putra 1 (Tommy Sugiarto).

Tunggal putri 2. Aisyah Sativa Fatetani (harus mengikuti babak kualifikasi dulu), dan Yulia Yosephine Susanto.

Ganda putra 2. Ade Yusuf Santoso/Hardianto, dan Sabar Karyaman/Mohammad Reza Pahlevi Isfahani.

Ganda putri 1. Putri Syaikah/Tryola Nadia.

Ganda campuran 1. Mohammad Reza Pahlevi Isfahani/Marsheilla Gischa Islami.

Dari daftar pemain Indonesia itu tidak ada nama Dejan Ferdinansyah/Gloria Emmanuelle Widjaja yang merupakan juara turnamen ini edisi yang lalu (2022).

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline