Lihat ke Halaman Asli

Ultrasi : Ular Tangga Numerasi

Diperbarui: 4 Februari 2023   10:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

              Sabtu, 4 Januari 2023.  Saya bersama rekan kerja di SDN Antasari melakukan permainan ular tangga. Pasti tau dong permainan ini. Ternyata sangat seru. Apalagi anak-anak yang bermain nanti. Tapi bukan sekedar bermain akan tetapi bisa digunakan untuk belajar. Dengan mengajukan berbagaia pertanyaan yang telah disiapkan guru sebelumnya. Hari ini hanya tahap mencoba. Saya membuat desainnya dari canva. Kemudian dicetak seukuran 2 x 2 meter. Untuk dadunya saya membuat dari kertas karton. 

Dokpri

Saya berharap permainan ini menjadi sebuah media ajar yang dapat saya gunakan di dalam kelas. Salah satu alasannya adalah  bahwa salah satu sifat dasar anak adalah bermain. Semoga dengan adanya media pembelajaran ini mampu membuat anak termotivasi untuk belajar. Bapak kepala sekolah bertanya apa nama media tersebut dan untuk apa. Saya menjawab ini adalah ular tangga dan digunakan untuk penguatan numerasi. Pa kepala sekolah memberi nama media ini dengan Ultrasi yaitu ular tangga numerasi.  Semoga media ini bermanfaat.

Tapin, 4 Januari 2023

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline