Anggun Cantika Widyaningrum
Prodi PGSD,Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa,Yogyakarta,Indonesia
Purworejo adalah provinsi yang berada di Jawa Tengah Kabupaten ini berbatasan langsung dengan Kabupaten Wonosobo dan Kabupaten Magelang di Utara, Kabupaten Kulon Progo (Daerah Istimewa Yogyakarta) di Timur, Samudra Hindia di Selatan, serta Kabupaten Kebumen di Barat. Kabupaten Purworejo mungkin masih belum begitu dikenal bila dibandingkan dengan kota atau kabupaten lain di Jawa Tengah. Meskipun begitu Purworejo memiliki banyak tempat wisata yang menarik dan indah. Terlebih dengan kondisi alam yang masih alami sangat cocok untuk berlibur serta menjernihkan pikiran.
Di purworejo terdapat wisatawan yang sangat menarik yaitu Alun - Alun Purworejo menurut sejarah Alun -- Alun Purworejo, tidak terlepas dari peran Bupati Tjokronegoro yang menjabat selama 25 tahun sejak 1831 hingga 1856. Pada masa pemerintahannya dilakukan pengembangan pusat kota di Kabupaten Purworejo yang dilakukan dengan membangun Alun-Alun,endopo, dan Masjid Agung Purworejo .Alun-alun Kota Purworejo adalah ruang publik dengan luas 6 hektar yang dibentuk oleh koridor dan bangunan-bangunan di sekitarnya sebagai elemen -- elemen pembentuk ruang yang berada di pusat kota Purworejo. Karakteristik fisiknya mengikuti tipologi pusat kota Jawa yang dibangun pada era kolonial. Ini tercermin dalam fungsi dan gaya bangunan yang ada di sekitar Alun-Alun.
Elemen-- elemen tersebut meliputi Kantor Bupati Purworejo, Gereja GPIB dan Kantor Pos, Pendopo Kabupaten Purworejo, Masjid Jami' Darul Muttaqien serta beringin kembar. Purworejo adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. Satu para pedagang kaki lima dikawasan Alun -- Alun. Keseriusan pemerintah dalam meningkatkan kualitas Alun -- Alun agar meningkat.Tetapai sekarang Alun -- Alun menjadi tempat wisata juga karena sekarang Alun -- Alun ada taman bermain anak- anak,ada tempat berfoto ada juga banyak patung seperti robot,hewan,dan juga buah -buahan.
Patung buah -- buahan di alun -- alun itu menunjukan khas buah -- buahan di purworejo yang sangat terkenal buah tersebut jika ada saaat musimnya saja jika bukan musimnya buah tersebut susah di jumpai atau kadang tidak ada,tak hanya itu ada juga makanan khas Purworejo yaitu seperti clorot.Pada saat malam hari Alun -Alun Purworejo sangat lah menarik dan bagus karena di hiasi lampu berwarna warni semua, tak hanya itu di tengah -- tengah Alun -- Alun terdapat pohon beringin yang sangat menarik dan di kelilingi pagar agar terawat pohon beringinnya itu.Setiap pagi dan sore hari di Alun-Alun Purworejo banyak orang yang berolahraga karena di Alun -- Alun ada gym walaupun cuma sedikit itu dapat menarik bagi masyarakat karena gratis dan kadang ada pertandingan sepak bola di dalam Alun -- Alun.
Kita bermain -- main di Alun -- Alun Purworejo sangat lah terjangkau harganya karena cuma membayar tempat parkirnya saja.Apalagi kalo hari libur dan waktu malam sangat lah ramai kadang suka padat jalannya,karena tempatnya begitu menarik apalagi orang luar Purworejo banyak yang datang karena sangat penasaran begitu bagus dan unik Alun -- Alun Purworejo.
Alun -- lun Purworejo juga sangat bermanfaat bagi warga urworejo dan sekitarnya. karena biasanya di pakai buat acara acara penting,konser,pameran,upacara hari kemerdekaan,dan masih banyak lagi.Mulai sore hari juga kita bisa menyewa becak dan delaman untuk mengelilingi Alun -- Alun apalagi pada saat malam hari itu juga di hiasi dengan lampu warna warni jadi sangat lah agus.
Di sekitar Alun -- Alun juga terdapat kuliner yang banyak banget kita tinggal memilih saja,jadi kita bisa bersantai -- santai sambil makan.Di sini saya akan menyebutkan yang lebih detail ada apa saja di sekitar Alun -- Alun Purworejo yang bikin menarik yaitu tugu clorot, manggis, dan durian, taman bermain anak-anak, spot foto (terdiri dari spot foto dan juga tempat duduk), tugu Purworejo, lapangan,tangkar burung, dan pendopo, tempat duduk beton mengelilingi tugu, sebagian ruang gapura dan ceremonial zone , lapangan,sedangkan taman buat anak -- anaknya yaitu jungkat jungkit, prosotan, dan ayunan.
Terdapat juga beberapa tempat duduk yang banyak diduduki orang dewasa, Terdapat juga Gong Perdamaian Nusantara Purworejo yang ramai sebagai tempat foto, Sekeliling atau sepanjang jalan Alun-Alun Purworejo atau pada outline- nya selain sebagai tempat parkir, aktivitas lainnya adalah jogging, jalan santai, dan sepeda santai dan skuter Listrik.
Dengan adanya keberagaman aktivitas fungsi Alun --Alun purworejo sebagai ruang terbuka publik terpenuhi dengan intensitas aktivitas paling tinggi terdapat pada zona perubahan fungsi Alun -- Alun Purworejo terjadi sesuai dengan perubahan kebutuhan penggunaan ruang public Kawasan perkotaan.Klarifikasi aktivitas yang terdiri dari aktivitas proses dominan pada area kulit luar dan aktivitas transisi.Jadi Alun -- Alun Purworejo yang dulunya bukan tempat wisatawan tapi sekarang menjadi tempat wisatawan karena adanya perubahan yang dulunya tempat pelatihan militer tetapi sekarang menjadi tempat wisata dan tempat bersantai yang sangat menarik bagi orang -orang.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI