Lihat ke Halaman Asli

Rospita Sihombing

Pelaku Pemberdayaan Masyarakat

Prioritas Pembangunan Tahun 2022 Kabupaten Karawang

Diperbarui: 10 Februari 2022   15:59

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pemerintahan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Pemerintah Kabupaten  Karawang memiliki lima prioritas pembangunan tahun 2022, yaitu:

  • Program peningkatan sumber daya manusia yang berkualitas dan berdaya saing.
  • Program penguatan ekonomi kerakyatan yang berbasis potensi lokal serta ekonomi kreatif.
  • rogram lingkungan hidup yang berkelanjutan, peningkatan ketahanan bencana dan perubahan iklim.
  • Pengelolaan pemerintahan yang bersih, efektif, dan terpercaya.
  • Program terakhir yakni penguatan infrastruktur penunjang untuk mendukung pengembangan ekonomi dan pelayanan dasar.

Tentunya, lima prioritas tersebut bagian dari penanganan pandemi COVID-19 dengan pemulihan ekonomi, dan penguatan Jaring Pengaman Sosial.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline