Lihat ke Halaman Asli

rosalina Hutajulu

Mahasiswa prodi geografi universitas lambung mangkurat 2024

Pengidentifikasian Penginderaan Jauh Menggunakan Geotagging untuk Mengetahui Kevalidan Suatu Obyek di Google Maps

Diperbarui: 30 Agustus 2024   23:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Input sumber gambar https://play.google.com/store/apps/details?id=com.gpsmapcamera.geotagginglocationonphoto&hl=id

Penulis :rosalina hutajulu / NIM: 2410416220025

Mahasiswa S1 Universitas Lambung Mangkurat Program studi Geografi

Tugas mata kuliah Penginderaan Jauh dengan dosen Dr. Rosalina Kumalawati, S.Si, M.Si.

      Penginderaan jauh merupakan ilmu dan seni untuk memperoleh informasi tentang obyek, area atau fenomena melalui analisa terhadap data yang diperoleh dengan menggunakan alat tanpa kontak langsung dengan obyek, daerah ataupun fenomena yang dikaji (Lillesand dan Kiefer,1979). Penginderaan jauh merupakan pengukuran atau akuisisi data suatu objek atau fenomena oleh sebuah alat yang tidak secara fisik melakukan kontak dengan objek tersebut atau dari jarak jauh, misalnya dari pesawat, pesawat luar angkasa, satelit, dan kapal. Secara sederhana, penginderaan jauh juga bisa diartikan sebagai perkembangan dari teknologi pemotretan yang dilakukan di udara. Dikatakan demikian karena dengan teknologi ini kegiatan pemotretan dilakukan di udara. Sekaligus dilakukan dari jarak jauh, bisa diambil dari dalam badan pesawat, pesawat luar angkasa, satelit, dan lain-lain. Teknologi ini terus berkembang dan kemudian digunakan di berbagai bidang. Jika pada masa awal penemuannya hanya diterapkan untuk memotret kondisi bumi dari luar angkasa. Maka di era modern seperti sekarang penerapannya menggunakan perangkat yang lebih canggih dan kompleks.

        Pada percobaan pertama  penginderaan jauh ini dibutuhan alat yang salah satunya untuk mengidentifikasikan suatu obyek di Google Maps yaitu dengan menggunakan Geotagging. Geotagging sendiri adalah proses menambahkan metadata identifikasi geografis ke berbagai media seperti foto atau video. Artikel ini ditulis dengan tujuan untuk mengetahui penggunaan Geotagging serta mengidentifikasikan suatu obyek di Google Maps apakah sudah sesuai dengan yang dilapangan atau tidak. Percobaan ini dilakukan disekitar wilayah kecamatan Banjarmasin Utara dengan 10 obyek yang saya sudah cek sebelumnya di Google Maps maupun di lapangan. Berikut merupakan hasil dokumentasi dari percobaan penginderaan jarak jauh dengan menggunakan Geotagging: 

1. Gedung seni banjarmasin :( lokasi sesuai) 

2. Gerbang utama ulm (lokasi sesuai) 

sumber gambar:https://play.google.com/store/apps/details?id=com.gpsmapcamera.geotagginglocationonphoto&hl=id

Gerbang menuju kampus Universitas lambung mangkurat ini merupakan arah jalan menuju ke kampus lambung mangkurat dan ara kampus menuju ke arah poliban. 

3. Medical center kesehatan ulm( lokasi sesuai) 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline