Lihat ke Halaman Asli

Pesan Hidup

Diperbarui: 26 Juni 2015   16:41

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Sesuatu yang BAIK, belum tentu BENAR, Sesuatu yang BAGUS, belum tentu BERHARGA, Sesuatu yang BERHARGA/BERGUNA, belum tentu BAGUS, Jika ANDA tidak bisa menjadi orang PANDAI, jadilah orang yang BAIK, Jika kita berbuat BAIK, KEBAIKAN pula akan kita terima kelak, IRI HATI yang ditujukan kepada seseorang akan melukai diri sendiri,Yang penting bukan BERAPA LAMA KITA HIDUP, tetapi BAGAIMANA KITA HIDUP.

Orang bijaksana selalu melengkapi kehidupannya dengan BERBUAT BAIK, KEBAIKAN dibalas KEJAHATAN, itu DZOLIM, Tapi jika KEJAHATAN dibalas KEBAIKAN, itu adalah MULIA, Persahabatan sejati layaknya KESEHATAN, nilainya kita sadari setelah kita kehilangannya, Namun kita tidak akan pernah memiliki teman jika kita mengharapkan seseorang tanpa kesalahan, Karena semua manusia BAIK kalau kita bisa melihat KEBAIKANNYA dan MENYENANGKAN kalo kita bisa melihat KEUNIKANNYA,

Tapi semua manusia itu akan BURUK dan MEMBOSANKAN, kalo kita tidak bisa melihat keduanya. Sesungguhnya hati adalah ladang maka tanamlah ia dengan PERKATAAN YANG BAIK dan PERBUATAN YANG BAIK.

Nd@ _ @6!3

powered by Abu Hafidz_20 4pr!l 2010




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline