Lihat ke Halaman Asli

Rohim Abdurohim

Pendidik SD, suka menantang hal hal yang baru

Jangan Pergi Cepat Ramadhan

Diperbarui: 27 Maret 2023   19:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Jangan Pergi Cepat Ramadhan
Rohim Abdurohim

Kukedip mata
Tak bisa tidur
Kadang, apa yang dipikirkan?
Mencari ke dunia sangatlah sempit
Waktu terus berjalan
Tanpa henti
Detik demi detik
Kulalui dengan ikhlas

Makan dengan apapun nikmat
Apalagi dengan asin jamaroti
Eh...tak terasa Ramadhan ini begitu cepat
Bolehkah aku menangis😭
Akankah kita berjumpa dengannya
 Ramadhan mau memasuki ke enam
Jangan kau siasiakan dia
Dia ta kembali....
Ramadhan waktumu...
Coba mundur lagi
Ingin rasanya kembali
Ramadhan kau begitu cepat
Jangan pergi...
Menangkanlah akan ketakwaan.

Garut, 27032023

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline