Lihat ke Halaman Asli

Rodatul Ummu Azzahra

Mahasiswi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Reproduksi Tulisan

Diperbarui: 30 Juni 2023   07:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

1.Ringkasan

Ringkasan dapat didefinisikan sebagai usaha untuk memperpendek atau mempersingkat suatu karya tulis yang panjang. Biasanya kegiatan meringkas dilakukan ketika kita menemukan suatu bacaan yang panjang seperti buku, makalah, artikel, dll. Ringkasan dapat dibuat dengan langkah yaitu: pertama, membaca teks yang ingin kita ringkas secara keseluruhan; kedua,  menulis atau mencatat gagasan yang penting; ketiga, yaitu mereproduksi bacaan kita.

2.Ikhtisar

Ikhtisar dapat didefinisikan sebagai kegiatan meringkas atau merangkum gagasan yang dianggap penulis ikhtisar sebagai gagasan penting. Dalam penulisan ikhtisar berbeda dengan penulisan ringkasan, ikhtisar tidak perlu ditulis dengan menyampaikan bacaan secara utuh dan tidak perlu mempertahankan sistematika bacaan itu sendiri. Ikhtisar dapat ditulis dengan langkah-langkah yaitu:

-Membaca teks secara berulang-ulang.

-Membuat kerangka bacaan dengan menuliskan gagasan utama dari teks tersebut.

-Menuliskan ikhtisar.

3.Abstrak

Abstrak dapat didefiniskan sebagai rangkuman/ringkasan dari sebuah karya tulis ilmiah yang dituliskan setelah karya tulis itu selesai dibuat. Abstrak dituliskan setelah judul dan sebelum latar belakang. Abstrak biasanya terdiri dari 150 sampai 400 kata. Abstrak dapat dibuat dengan langkah-langkah yaitu:

-Menuliskan latar belakang dan tujuan dari penelitian tersebut.

-Menuliskan metode yang digunakan untuk penelitian.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline