Masa ini, masaku
Bukan masamu
Masa kalian
Bukan masa mereka
Ini masaku
Di bawah
Gantian
Kemarin, di atas
Ini masaku
Sendiri
Tak ada yang tahu
Diam
Ini masaku
Ada kebutuhan
Tapi sulit
Harga diri, "kutanggalkan"
Itu hakku
Tidak pikir
Terpenting, tidak ada kekhawatiran
Akan salah
Ini masaku
Ia harus tahu
Jangan menghindar
Harus diupayakan
Jakarta, 31 Juli 2023
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H