Bebas, sebuah harga yang harus di bayar. Pada waktu aku berhutang. Lunas merupakan tujuan. Menuju pada keindahan.
Tuntas, segala janji yang ku tawarkan. Tunai sudah ikrarku padamu. Tenang adalah imbalan. Kau adalah bonusnya.
Siang itu. Kau hubungi aku. Melalui udara. Usai sudah janji. Lunas sudah hutang. Tergapai sudah kehendak.
Sekarang, cinta dan rindumu adalah milikku
sah.
-tamat-
Somewhere, 22 sept 21. Terinspirasi dari sebuah judul buku.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H