Lihat ke Halaman Asli

Kue Satu, Kue Tradisional Jawa yang Melegenda

Diperbarui: 7 Januari 2017   23:06

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Wisata. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Kue satu adalah kue yang memiliki ciri khas manis dan teksturnya agak keras yang berasal dari daerah purwokerto

Alat alat yang dibutuhkan :

- tumbukan
 - ayakan
 - cetakan
 - palu kayu
 - bambu ukuran 30cm
 - sangrai

Bahan bahan yang dibutuhkan :
 - beras ketan
 - gula merah

Cara pembuatan :
 - beras ketan disangrai sampai kuning kemerahan
 - lalu diangkat dan ditumbuk sampai halus dan di ayak untuk mendapat tepung yang paling halus.
 -lalu dicampuri dengan gula merah yang sudah di sisir
 - lalu diulenin hingga pulen
 - lalu cetak dan getok pakai palu kayu
 - setelah dicetak di jemur 1-2 jam
Lalu siap di sajikan




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline