Lihat ke Halaman Asli

Sosialisasi Pentingnya Massage bagi Kesehatan Tubuh untuk Masyarakat di Desa Linggajati

Diperbarui: 25 Agustus 2023   02:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

sumber gambar: KKNT UPI Linggajati 2023

Pada hari Selasa (22/08/23) pukul 08.00 sampai 11.00, mahasiswa KKN tematik Universitas Pendidikan Indonesia mengadakan sosialisasi massage. Kegiatan ini diikuti oleh masyarakat di Desa Linggajati.

Menurut Kang alim selaku pemateri, "kegiatan sosialisasi massage ini bertujuan untuk merelaksasi, menjaga kesehatan bagi tubuh, dan membuka peluang jasa masseur untuk  masyarakat di Desa Linggajati. Semoga kegiatan sosialisasi ini bermanfaat bagi masyarakat dan bisa diamalkan."

Kegiatan sosialisasi ini dihadiri oleh Bapak H. Sukroni, selaku Kepala Desa Linggajati dan dihadiri oleh perwakilan bapak ibu RT/RW di desa tersebut.
Menurut Ibu Pipit, selaku peserta dan perwakilan masyarakat setempat, sosialisasi massage ini sangat membantu dan mengedukasi masyarakat tentang menjaga kesehatan tubuh dengan teori dan praktik yang baik. 

Selain itu juga,  melalui kegiatan ini memperoleh benefit berupa ilmu massage ataupun pijat bagi kalangan masyarakat desa sehingga bisa membuka  peluang kerja ke depannya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline