LEMBAR REFLEKSI
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN
Nama : Risma Irmiati Akbar
NUPTK : 1452771672130012
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
KD : Menyajikan data, informasi dalam bentuk berita secara lisan dan tulis
dengan memperhatikan struktur, kebahasaan, atau aspek lisan (lafal,
intonasi, mimik, kinesik)
A. Refleksi Komponen
1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan dapat mengarahkan dan mempersiapkan siswa mengikuti pelajaran dengan baik?
Kegiatan pembukaan yang saya lakukan dengan menyanyikan lagu wajib nasional bisa menambah rasa nasionalisme siswa serta semangat siswa dalam belajar.