Lihat ke Halaman Asli

Webtoon Horror yang Memiliki Efek

Diperbarui: 7 April 2021   22:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dok. Line Webtoon

Webtoon merupakan platform penebitan komik dan manga dari Naver yang berasal dari Korea Selatan. Webtoon pertama kali muncul pada tahun 2005. Ada banyak genre yang terpadat pada webtoon ini, salah satunya horror. 

Seiring perkembangan teknologi, pada pembuat webtoon menghadirkan efek-efek yang dibuat agar cerita lebih nyata. Entah itu dari pergerakan gambar, efek suara, background musik, dan lainnya. Untuk webtoon horror, inilah beberapa rekomendasi judul webtoon yang dibuat dengan efek dan membuatnya terlihat lebih nyata. 

1. Ghost Path (Joo Dong Guen) 

Ghost Path / webtoons.com

2. Scream 2019 (Various Artists) 

Scream 2019 / webtoons.com

3. 2020 Total Nightmare (HORANG) 

2020 Total Nightmare / webtoons.com

4. Scream  (Various Artists) 

Scream / webtoons.com

5. The Call  (Various Artists) 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline