Lihat ke Halaman Asli

Risda Yasinta

mahasiswa

Apa Itu Pengujian DCP?

Diperbarui: 26 Oktober 2023   19:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber : Dokumen Pribadi

Saat melakukan proyek konstruksi yang berhubungan dengan tanah kita harus mengetahui karakteristik dan daya dukung dari tanah tersebut. Pada proyek konstruksi jembatan Perningkloji terdapat pekerjaan pelebaran jalan pada jalan raya penghubung jembatan tersebut. Sebelum di lakukan pelebaran jalan di lakukan penyelidikan tanah guna mengetahui kekuatan daya dukung nya. Alat yang di gunakan untuk melakukan pengujian ini adalah DCP.

Dynamic cone Penetration (DCP) merupakan alat yang di gunakan untuk menentukan kekuatan tanah dasar atau lapis perkerasan jalan. Pengujian ini dapat di lakukan hingga kedalaman 90 cm, dari permukaan tanah yang Anda uji tanpa menggali hingga kedalaman tertentu untuk pembacaan data yang diharapkan.

Pengujian ini di lakukan dengan menekan ujung alat yaitu konus dengan cara di beri beban dari hammer (palu) yang di jatuhkan atau ditumbukkan. Sehingga konus bisa masuk ke dalam tanah. Kedalaman bisa dibaca per 4 kali tumbukkan pada batang penetrasi yang di nyatakan sebagai kedalaman penetrasi. Penumbukan ini di lakukan terus hingga mencapai kedalaman mendekati 1 meter. Lalu di lakukan pencatatan besarnya kumulatif penetrasi yang terjadi setiap tumbukkan hammer.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline