Lihat ke Halaman Asli

Radio Iga FM, Dorong Keterbukaan Informasi Publik

Diperbarui: 18 Juni 2015   08:23

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Pihak radio Iga FM sebagai salahsatu media informasi yang ada di kabupaten Barru, tidak hanya memberikan informasi dan hiburan kepada masyarakat, tapi juga memberikan edukasi terhadap masyarakat dan fans mereka terkait berbagai isu yang lagi hangat di tengah masyarakat.

Radio Iga FM melakukan edukasi dunia radio kepada anak sekolah melalui pelatihan penyiaran bagi anak sekolah.

Acara ini digelar di SMA Neg.1 Barru Selasa (10/6/2014) dengan menghadirkan pembicara praktisi siaran dari Iga FM. Setidaknya ada 80 pelajar SMA yang ikut dalam pelatihan ini.

Aliel kepala pemberitaan Iga FM mengatakan bahwa kegiatan ini dimaksudkan untuk mengenalkan dunia siaran dan radio pada generasi muda. Sekaligus mencari bibit penyiar yang berkwalitas nantinya.

Lebih jauh Aliel juga menjelaskan bahwa selama Iga FM juga mensupport keterbukaan informasi publik, dan mendorong beberapa program USAID -Kinerja yang melayani keperpihakan kepada masyarakat umum. Mulai dari sektor pendidikan hingga pelayanan masalah perizinan. (risda JW Barru)




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline