Lihat ke Halaman Asli

Taufik Rohmatul Insan

Pembaca (walau jarang) Novel, Cerpen, Puisi dan Esai Politik, Hukum, sejarah dan Kebudayaan

Puisi: Tuan

Diperbarui: 29 November 2020   16:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

Dengar!

Siapakah disana yang bersolek kata

"Tuhaaaan sungguh ini neraka

matipun harus berkalang Dinar"

Dengar!

Disini siapa yang di tuankan

seberkas kertas berharga

atau secarik karsa yang redup cahaya

Dengar!

Seperti apakah dunia

yang kita senggamai bersama?

Belukar




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline