Lihat ke Halaman Asli

Muhammad NoerRidwan

Pelajar SMAN 28

Resensi "Chicken Soup For The Teenage Soul"

Diperbarui: 9 Maret 2021   06:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Identitas Buku

Judul: Chicken Soup for the Teenage Soul

Penulis: Jack Canfield, Mark Victor Hansen, Kimberly Kimberger

Penerbit: PT Gramedia Pustaka Utama

Alih bahasa: Femmy Syahrani

Halaman: xxii + 282

Cetakan: Keempat belas, November 2005

Ukuran: 20 x 13,5 x 1,5 cm

Sinopsis

Chicken Soup for the Teenage Soul merupakan salah satu pertama yang membahas topik khusus pembaca remaja dari buku-buku serial Chicken Soup for the Soul. Buku ini berisi kumpulan kisah-kisah nyata yang disediakan para penyumbang yang dibagi dalam 8 bab, yaitu cinta, persahabatan, keluarga, dan kebaikan, pembelajaran, masalah sulit, melakukan sesuatu yang berarti dan meraih cita-cita, dengan jumlah total 64 kisah.

Dalam buku ini, terdapat sebuah cerita berjudul "Home Run" disumbangkan oleh seorang gadis bernama Terry Vandermark. Cerita yang dinarasikan dalam sudut pandang orang pertama ini adalah salah satu dari sekian banyak kisah yang menceritakan tentang keluarga.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline