Lihat ke Halaman Asli

Arie Riandry

Mahasiswa Jurusan Studi Agama Agama

Sebuah Makna Pulang

Diperbarui: 16 Oktober 2023   14:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber gambar : harian terbit/ilustrasi pulanG

Di malam senja yang semakin merah, Pulang tak lagi tentang alamat rumah. Kesederhanaan jalan dan langkah kecil, Mengalirkan makna dalam getaran jiwaku.

Di balik pintu, suara tawa keluarga, Menjadi lukisan penuh warna di dinding hati. Pulang adalah pujian untuk sederhana, Di dalam keheningan, kita menemukan taman.

Dalam kopi hangat dan cerita sehari, Kita menemukan cinta yang tak tertandingi. Pulang adalah puisi yang tak pernah habis, Di setiap langkah kaki, di setiap pelukan, di setiap kenangan indah.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline