Lihat ke Halaman Asli

INDRIAN SAFKA FAUZI (Aa Rian)

Sang pemerhati abadi. Pemimpin bagi dirinya sendiri.

Puisi Kenangan: Selamat Jalan Bapak Haji Asrul, Bahagia Selamanya

Diperbarui: 6 Desember 2022   11:44

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kreasi Rian (Sumber Freepik dan Tangkapan Layar Profil Almarhum)

Sang Pejuang Lingkungan...
Kini menapaki langkah barunya...
Menuju alam yang kekal dan penuh kenikmatan...
Surga Allah menanti Bapak yang terkenang...

Sungguh kenangan kita...
Semasa menulis di Kompasiana...
Kan terekam sepanjang masa...
Penyemangat hidupku yang paling utama...

Terima kasih Bapak...
Sungguh perjuanganmu untuk masyarakat...
Akan menjadi memori indah untuk kita semua...
Niscaya Allah meridhoi-mu di Surga-Nya...

Puisi teruntuk: Alm. Bapak Haji Asrul Hoesein.
Banyak kenangan semasa menulis di Kompasiana bersama Bapak.
Gelak tawa dan canda di kolom komentar, dan saling support terjalin selalu dengan Bapak.
Damailah selalu Bapak di Alam Surga-Nya.

Aamiin YRA.

Tertanda.
Aa Rian (Indrian Safka Fauzi)
Cimahi, 6 Desember 2022.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline