Lihat ke Halaman Asli

Ajang Silaturahmi, Mahasiswa KKN Adakan Lomba Bersama Karang Taruna

Diperbarui: 26 Juli 2018   12:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) Kelompok 121 yang bertempat Di Desa Srigading,Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang mengadakan lomba kolaborasi bersama Karang Taruna setempat yang dilakukan pada Minggu (22/7).

Lomba yang terdiri dari tiga kategori ini diikuti oleh empat kelompok campuran dari anggota karang taruna dan mahasiswa KKN. Lomba yang diadakan oleh Divisi Sosial Budaya KKN 121 ini bertujuan untuk menyatu dengan masyarakat dan menjaga kekompakan serta komunikasi agar program kerja dapat berjalan dengan baik.Kesannya Kelompok 121 ini menyentuh hati, karena selagi disini kekompakannya terjaga. Seperti lomba ini yang dapat mempererat persaudaraan dan kekompakan" Rahmatullah, Ketua Karang Taruna Desa Srigading. (RMA/Divisi Humas PDD KKN 121 Srigading, Malang)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline