Lihat ke Halaman Asli

Reynal Prasetya

TERVERIFIKASI

Broadcaster yang hobi menulis.

Kesehatan adalah Salah Satu Bagian dari Aspek Kesuksesan

Diperbarui: 16 November 2019   11:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

www.klikoffice.co.id

Kalau kita berbicara tentang kesuksesan tentu hal ini tidak dapat di pisahkan dari salahsatu aspek kesuksesan yaitu kesehatan. 

Sehat merupakan suatu aset yg berharga bagi umat manusia. Tanpa kesehatan yg prima tentu kita tidak akan dapat melakukan berbagai macam pekerjaan dan rutinitas dengan optimal. Itulah sebabnya, menjaga kesehatan itu sangat penting dan merupakan bagian dari prioritas yg paling utama yg harus senantiasa kita perhatikan.

Kesehatan tidak datang dengan sendirinya. Tentu kita perlu melakukan berbagai upaya dan ikhtiar dengan konsisten dan penuh komitmen.

Salahsatunya dengan selektif memilih makanan mana yg menyehatkan dan mana yg tidak. Bahkan lebih jauh kita juga bisa memutuskan untuk memilih diet dan menjauhi makanan-makanan yg bisa berpotensi merusak tubuh.

Tidak sampai disitu, kita juga perlu meluangkan banyak waktu untuk berolahraga, berlatih fisik, bahkan mungkin berlatih meditasi semaksimal mungkin secara kontinyu.

Tentu masih ada faktor lain yg bisa menciptakan kesehatan itu sendiri. Hal ini terkait bagaimana kita mampu mengelola dinamika pikiran dan emosi dengan baik, karena hati yg bahagia adalah obat. Jiwa yg bahagia adalah jiwa yg sehat.

Itulah kenapa seringkali kesehatan di nilai sebagai suatu aset yg sangat berharga, karena kita tentu ikut berperan dalam menjaga kesehatan itu sendiri.

Tanpa berbagai usaha yg kita lakukan tentu tidak mungkin kita bisa menikmati kesehatan itu sendiri. 

Nah itulah alasan mengapa kita menilai bahwa sehat itu aset. Karena memang semua perlu di usahakan dan perlu senantiasa di perhatikan.

Jika sehat itu sebagai aset, tentu kita juga bisa mencoba menambahkan proteksi lain, misalnya seperti asuransi. Karena asuransi bisa memberikan perlindungan lebih untuk kesehatan kita di masa depan.

Disini lah peran Sunlife hadir sebagai perlindungan tambahan untuk masa depan kita semua. Dengan adanya Sun Medical Platinum kita tidak perlu lagi cemas, karena Sun Medical Platinum mampu memberikan perlindungan kesehatan secara lengkap hingga usia 88 tahun.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline