Lihat ke Halaman Asli

Sebab Sholat Membuat Saya Bertengkar dengan Isteri

Diperbarui: 24 Juni 2015   11:08

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Yang paling sering membuat saya dan isteri bertengkar,
Adalah disaat waktu Magrib tiba
Disaat itulah suasana kasak kusuk terjadi
Dia, begitu cerewet menyuruh anak-anak saya sholat
Sedang saya tidak.

Sikap saya,
Tidak perlu sholat itu terlalu dibesar-besarkan
Hingga suasana menjadi seperti keadaan gawat darurat
Padahal sebelumnya, semua dan suasana begitu damai
Tapi gara-gara meributkan sholat
Selalu terjadi perang baratayuda.

Maka disaat itulah saya berdoa pada Tuhan:

“Ya Allah.
Sadarkanlah isteri saya ya Allah
Agar dia bisa enjoy
Agar dia tidak begitu fanatik dengan sholat”

Revo Sanjaya
.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline