Lihat ke Halaman Asli

Responsif Ind

KSM Tematik Kelompok 117 Universitas Islam Malang

KSM Tematik 117 Universitas Islam Malang Dorong Semangat Belajar Siswa dengan Berbagai Konsep Pembelajaran

Diperbarui: 1 September 2021   17:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

DPL : Efendi S Wirateruna, ST., M.Sc.

Penulis : Nadiva Salsabila Rahmawati

Malang -  Kandidat Sarjana Mengajar Tematik Unisma Kelompok 117 mengadakan program kerja yang dapat menunjang kualitas pendidikan di beberapa domisili pengabdian yang berlokasi di Codo, Malang dan Rongtengah, Sampang yaitu "Program Belajar Mengajar Untuk Negeri".

Mahasiswa KSM memberikan program Belajar Mengajar Untuk Negeri sebagai sarana berbagi ilmu antara mahasiswa, siswa dan guru. Program Belajar Mengajar Untuk Negeri diusung dengan beberapa tema diantaranya "Membaca Gudang Ilmu" dan "Program Interaktif Pada Masa Covid-19 Pada Sekolah Dasar". Tema-tema tersebut diusung bukan tanpa alasan. Melainkan menyesuaikan dengan kondisi dari sekolah sasaran.

Tema "Membaca Gudang Ilmu" diterapkan untuk siswa MI Misbahul Ulum, Rong Tengah. Dikarenakan tingkat penyebaran covid-19 pada Kab. Sampang sudah tergolong rendah pembelajaran dapat dilakukan dengan tatap muka. Terdapat banyak kegiatan yang dapat dilakukan pada MI Misbahul Ulum diantaranya bercerita bersama, senam ceria dan kontes cerdas cermat yang diikuti oleh siswa kelas 5 dan 6. 

Bercerita bersama|Dokpri

Senam ceria bersama semua siswa|Dokpri

Cerdas cermat|Dokpri

Sedangkan tema "Program Interaktif Pada Masa Covid-19 Pada Sekolah Dasar" diterapkan pada SDN 1 Codo dikarenakan pada Kabupaten Malang sendiri angka penyebaran covid-19 masih tergolong tinggi sehingga tidak diperbolehkannya pembelajaran tatap muka. Sehingga dibutuhkan suatu trobosan untuk tetap menjaga semangat belajar siswa agar tetap interaktif dalam pembelajaran. Oleh karena itu, ada beberapa ide untuk membuat pembelajaran tetap interaktif diantaranya :

Pembelajaran tatap muka terbatas|Dokpri

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline