Lihat ke Halaman Asli

Penawaran terhadap Harga Emas dalam Lingkup Sosial Pada Masa Pandemi Covid-19

Diperbarui: 17 April 2021   04:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Pada hari ini per tanggal 16 april 2021,harga dari emas melonjak tinggi khususnya emas batangan dari perusahaan antam adapun harga sahamnya juga naik dari harga 2.270 itu artinya dibawah garis average lalu pada hari ini melonjak menjadi 2.400 hal ini sangat menguntungkan bagi pemegang saham meskipun sekarang berbentuk virtual namun sahamnya masih menjadi rebutan dikalangan pembeli saham.padahal harga emas dari tahun belakangan ini hancur hancurnya dikarenakan harga minyak yang melonjak tinggi salah satu fakta adalah ketika harga emas naik maka harga minyak akan turun dan ketika harga emas turun maka harga minyak naik dan pada masa pandemic seperti ini sebuah keajaiban jika harga emas melonjak tinggi karena menurut saya emas merupakan barang yang bukan kebutuhan pokok melainkan kebutuhan tersier.dengan adanya kenaikan seperti ini sangat menguntungkan baik bagi perusahaan emas pemegang saham serta penjual emas.adapun list harga dari antam yang bersumber dari investasi.kontan.co.id Berikut harga emas batangan Antam dalam pecahan lainnya per Jumat (16/4) dan belum termasuk pajak:

*Harga emas 0,5 gram: Rp 517.500

*Harga emas 1 gram: Rp 935.000

*Harga emas 5 gram: Rp 4.450.000

*Harga emas 10 gram: Rp 8.845.000

*Harga emas 25 gram: Rp 21.987.000

*Harga emas 50 gram: Rp 43.895.000

*Harga emas 100 gram: Rp 87.712.000

*Harga emas 500 gram: Rp 437.820.000

*Harga emas 1.000 gram: Rp 875.600.000

Harga emas telah melonjak 23 persen hanya dalam tahun 2020 saja, sebagai akibat ramainya minat investor menjadikan emas sebagai aset lindung nilai. Namun tahun 2021 ini, kondisinya bisa berbeda. Peningkatan yang terjadi tahun lalu tidak bisa dijadikan patokan mentah untuk tahun ini. Namun yang jelas ini merupakan angina segar bagi pemilik emas pemilik saham karena berita ini adalah keuntungan yang didapat.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline