Lihat ke Halaman Asli

Menolak Isa Almasih

Diperbarui: 26 Juni 2015   10:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Saya ingin menyoroti masalah perdebatan agama akhir akhir ini. Banyak yang marah dan saling hujat antara sesama manusia berlainan agama. Terutama kristen/katholik dan islam. Saya ingin mengutarakan sedikit pemahaman yang saya harap ada titik temu.


saya ingin mengutip ayat Almaidah 68


"Hai Ahli Kitab, kamu tidak dipandang beragama sedikitpun hingga kamu menegakkan ajaran-ajaran Taurat, Injil, —-dan Al-Qur’an (ini tidak ada di quran asli-ditambahi sendiri penerjemah indonesia- mohon diluruskan bila saya salah)—- yang diturunkan kepadamu dari Tuhanmu”


sudah jelas quran mengakui taurat dan Injil.. kenapa mereka selalu menyerang yahudi dan Kristen? karena di quran juga menulis bahwa yahudi dan Kristen adalah “musuh”.. bingung kan?


trus mengenai ajaran yang lurus..

surat maryam..

36. Sesungguhnya Allah adalah Tuhanku dan Tuhanmu, maka sembahIah Dia oleh kamu sekalian. Ini adalah jalan yang lurus.


terjemahan di quran.com

19:36


Sahih International

[Jesus said], “And indeed, Allah is my Lord and your Lord, so worship Him. That is a straight path.”

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline