Lihat ke Halaman Asli

R Meagratia

pekerja lepas di sebuah rumah sakit

Agama Orang Miskin - Bagian 3

Diperbarui: 26 Januari 2025   19:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

agama orang miskin - bagian 3 (dibuat dengan Canva)

"Sukses?
Materi maksudnya?

Buat apa..."

"Banyak uang,
rumah gedong di mana-mana,
makan mewah, baju bagus,

buat apa?

Bisa liburan ke tempat indah tiap waktu,

buat apa? "

"Yaa..

Yaa..

buat dinikmati, Lik."

Ulir tasbihnya dilanjutkan lagi
Argumenku dangkal

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline