Lihat ke Halaman Asli

Raudhatul Ilmi

Content Writer & Script Writer

Childfree Bikin Awet Muda? Yuk Cek Faktanya

Diperbarui: 8 Februari 2023   16:27

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi Childfree/klik.dokter

Pernyataan kontroversial keluar dari salah satu selebgram indonesia. Mungkin anda pun sudah tau siapa yang mengeluarkan asumsi tersebut tanpa perlu saya sebutkan namanya disini. 

Karna penulis disini bermaksud membahas topik yang sedang heboh ini bukan mau menggosipi si selebgram tersebut.

Ia berpendapat bahwa Child free adalah cara untuk membuat awet muda. Hal ini berawal dari salah satu komentar netizen yang memuji dirinya bahwa si selebgram yang sudah berusia 30 tahun tersebut tampak lebih muda dibandingkan dirinya yang baru berusia 24 tahun.

Lalu si selebgram itu merespon bahwa Childfree bisa menjadi anti anging alami baginya, karena dengan tidak memiliki anak ia bisa tidur 8 jam per hari dan tidak mengalami stress karna mengurus anak bahkan bisa menyimpan uang lebih banyak untuk perawatan diri.

Sebenarnya kita tidak perlu respon berlebihan akan hal ini apa lagi marah marah tidak jelas, karna inikan sifatnya opini bukan memaksakan orang lain harus seperti ini juga.

Setiap orang tentunya punya pandangan hidupnya masing-masing yang mana hal itu tidak mungkin bisa disamakan. Rambut boleh sama sama tumbuh dikepala namun pola pikirmya bisa jadi berbeda.

Daripada menghadirkan perdebatan yang tidak ada habisnya mengapa kita tidak menilai sesuatu secara ilmu pengetahuan saja?.

Secara ilmiah benarkah Childfree bisa buat awet muda?

Jawabannya relatif tergantung orangnya. Mungkin dari alasan yang ia kemukan ada yang bisa dibenarkan ada yang tidak tepat.

Awet muda dapat diraih jika kamu menerapkan hal berikut ini:

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline