Lihat ke Halaman Asli

Pendampingan Pengembangan Wahana Wisata Paralayang sebagai Wahana Edukasi

Diperbarui: 2 November 2023   06:44

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Suasana pelatihan UM di Wahana Paralayang Desa Ponggok, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar (Dok. pribadi)

Tim Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Universitas Negeri Malang (UM) terdiri dari Dosen dan mahasiswa Bioteknologi Fakultas MIPA melakukan pendampingan pengembangan wahana wisata paralayang di Desa Ponggok, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar. Kegiatan ini dilakukan secara langsung di lokasi landing paralayang, Minggu (28/09) itu dihadiri oleh Bapak Kepala Desa Ponggok yaitu Bapak Supono, Koordinator Paralayang Bapak Susilo Prasetyo, S.T dan beberapa anggota yang tergabung dalam tim paralayang Desa Ponggok.

Bapak Supono, kepala Desa Ponggok menyampaikan bahwa kegiatan paralayang ini baru dimulai sekitar satu tahun yang lalu dan beliau berharap bahwa paralayang ini akan terus berkembang sebagai wahana edukasi dan branding desa. Potensi desa berupa paralayang supaya memicu warga sekitar terutama anak-anak muda untuk bisa berlatih paralayang sehingga suatu saat desa Ponggok bisa menjadi contoh desa lain dengan pemanfaatan alam sekitar “tandasnya”.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline