Lihat ke Halaman Asli

Dilarang Masuk Lift dan Toilet pada Akhir Tahun

Diperbarui: 25 Juni 2015   21:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humor. Sumber ilustrasi: PEXELS/Gratisography

======

Tinggal menghitung Jam, menit, dan detik - sebentar lagi sudah pergantian tahun dari tahun yang lama 2011 ke tahun yang baru 2012. Sebagian orang banyak yang berharap akan kedatangan tahun baru ini penuh harapan. Semoga segala sesuatu harapan semakin akan membaik. Ada yang mengharapkan keberuntungan di tahun 2011 akan semakin membaik lagi pada tahun 2012 mendatang.

Kali ini saya tidak akan memperbanyak cerita tentang sahabat-sahabat yang bercerita tentang apa, bagaiamana, dan kemana saja akan merayakan acara tahun baru 2012 yang sudah di depan mata, namun saya tertarik tentang SMS salah seorang teman yang mengirim SMS dengan huruf kapital semua, adapun isinya adalah sbb:


PERINGATAN PENTING !

“Jangan pernah masuk ke Lift ataupun Toilet pada tanggal 31 Desember 2011, pukul 23.59 WIB. Percayalah, kalau anda melakukan hal itu, anda akan keluar pada tahun depan dan  satu tahun hidup anda akan berada di dalam Lift dan Toilet, kemudian anda baru bisa keluar pada tahun berikutnya”

Ada saja ide-ide orang yang kreatif dalam menyambut Tahun Baru 2012.

Selamat Datang Tahun Baru 2012

Selamat tinggal Tahun 2011 yang penuh kenangan

Masa lalu adalah kenangan, hari ini adalah kenyataan, dan masa depan adalah harapan. Semoga pembelajaran yang ada pada tahun tahun 2011 akan dapat membawa kita pada pembelajaran di tahun 2012 yang akan datang.

Jogjakarta, Sabtu, 31 Desember 2011, Akhir Tahun menjelang Tahun Baru 2012

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline