Gerakan pramuka basis UIN Sunan Gunung Djati Bandung mengadakan kegiatan Laporan pengelolaan ambalan racana (LPAR) yang di laksanakan pada tanggal 6 febuari sampai dengan 11 maret. LPAR tersebut berisi tentang kegiatan pendidikan yang mengajarkan tentang kegugus depanan. Siswa di tuntut untuk bisa memahami bagaimana cara membuat suatu gugus depan lalu mengelolanya secara administrasi yang benar, materi yang diajarkan seperti pedoman administrasi umum, kegugus depanan, manejemen event, manajemen keuangan,sepuluh perangkat ambalan, administrasi kegiatan, dan lain-lain. Dengan kegiatan seperti ini melahirkan siswa yang memiliki sikap manejerial, leadrship, dan administrasi.
Kegiatan ini diisi dengan pemberian materi, di lakukan pre test dan post test sebelum dan sesudah materi di berikan untuk mengukur para siswa mempunyai bakat di bidang apa. lalu siswa dibagi menjadi beberapa kelompok sesuai dengan bakat masing- masing. Setelah semua rangkaian kegiatan di jalankan. Kegiatan di lanjutkan dengan Rangakaian Tindak Lanjut (RTL) untuk mempraktikan semua materi yang telah di berikan. disini para siswa mempraktikan sesuai dengan bakatnya seperti leardiship siswa yang mempunyai bakat di bidang leadship menjadipemimpin para siswa lainnya ketika kegiatan, lalu siswa yang mempunyai bakat di bidang manajerial menjadi orang yang bis me manenej waktu dalam kegiatan dan terakhir siswa dengan memiliki bakat di bidang administrasi menjadi siswa yang membuat surat persuratan di ketika kegiatan. Pada kegiatan ini di siswa membuat prodi pembuatan gugus depan, siswa dibagi menjadi 2 kelompok gugus depan. siswa di harapkan untuk bisa membuat dan menjalankan gugus depan sesuai dengan administrasi yang benar, dengan melakukan program kerja seperti membuat acara dan lainnya.
Selain siswa diajarkan membuat gugus depan, siswa juga di tuntut untuk displin, menerapkan etika. Para siswa melakukan bina jasmani agar tubuh tetap sehat.
Kegiiatan terakhir adalah penganugrahan praja madya dilakukan di PWNU Kota bandung pada tanggal 11 maret, terdapat tri praja madya untuk mengapresiasi siswa yang sangat berprestasi dan aktif dalam melakukan kegiatan LPA
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H