Lihat ke Halaman Asli

Aku yang Biasa

Diperbarui: 18 Juni 2015   04:53

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Udara pagi hari ini sangat biasa
Angin bertiup seperti biasanya
Suara kicau burung masih ada seperti biasanya
Embun diatas dedaunan juga masih terlihat segar

Semuanya tampak biasa saja
Seperti hari-hari biasanya
Dimana aku pergi makan, mandi, lalu kemudian tidur
Semua biasa saja

Aku masih menjadi manusia biasanya
Masih manusia yang seakan bosan dengan hidup ini
Bosan dengan hidup yang biasa-biasa saja seperti ini
Rutinitas yang sama, Kehidupan yang sama seperti biasanya

Apa mungkin untuk melewati atau bahkan mengakhiri ini semua?
Tanpa harus memisahkan raga dengan jiwa
Apa mungkin semua hal yang biasa-biasa saja ini bisa menjadi berbeda
Berbeda dan menyadarkanku bahwa hidup ini masih bisa luar biasa

Teruntuk aku yang selalu bosan dengan kehidupanku sendiri

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline