Lihat ke Halaman Asli

Ras dan Etnis

Diperbarui: 17 Juni 2015   15:49

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Engkau dilahirkan begitu nan amat indah

tak disangka engkau dijunjung dan dihormati bagi semua kaum

engkau membedakan antara diri satu dengan yang lain

engkau sesuatu yang unik, yang diciptakan membawa sebuah kedamaian

banyak diantara satu dengan yang lainnya engkau mempunyai ciri khusus tersendiri

meski banyak perbedaan antara satu dengan yang lainnya,

yakin semua utu hanya satu

seperti semboyan indonesia bilang

berbeda-beda tetapi tetap satu jua,

entah dari golongan apa, etnis apa, rasnya apa harus bersatu,

seperti daun yang menari di atas pohon,

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline