Lihat ke Halaman Asli

noer dyah rahmawati zaeni

writing is entertainment

Syair untuk Lelaki

Diperbarui: 6 Agustus 2021   23:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Laki-laki yang ku kenal selama ini tidak lain adalah seorang pembohong senior yang pandai memainkan peran dengan sangat mulus....
Laki-laki yang aku kenal baik selama ini tidak lain adalah seorang buaya yang tidak bisa bersyukur memiliki satu wanita....
Laki-laki yang selama ini mengajarkan aku ilmu agama ternyata adalah orang yang tidak bisa merealisasikan nasihat untuk dirinya sendiri....
Dan laki-laki yang selama ini aku bangga-banggakan kan tidak lain adalah seorang laki-laki pengecut dengan seribu alasannya....
Aku tidak pernah merencanakan bertemu dengannya....
Pertemuan kami diatur oleh semesta dan diakhiri oleh semesta....
Kebencian dalam hatiku terhadap dia ingin sekali aku terbangkan bersama angin....
Muak aku dg segala bentuk pembelaan yang Ia lontarkan.
Berharap untuk menjadi temanku tanpa memperdulikan betapa besar rasa sakit yang sudah diberikan....
Aku ikhlas melepasmu....
Entah apakah garis rotasi kehidupanku dimasa depan akan bersinggungan dgmu atau tidak...
Ku harap tidak jika hanya menimbulkan luka....

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline