Lihat ke Halaman Asli

Rahmad Hidayat

Influencer | Marketing | Blogger

Semua Manusia Diciptakan Sempurna, Setuju atau Tidak?

Diperbarui: 12 Juni 2019   04:44

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: Pixabay.com

Memang betul bahwa manusia itu tempatnya kekurangan, salah dan dosa. Dan kesempurnaan yang hakiki hanyalah milik Allah Tuhan Semesta Alam. Jika kesempurnaan milik Allah, bukankah semua yang diciptakan Allah itu dalam bentuk yang sempurna? Maha suci Allah dari segala bentuk kesalahan.

Semua yang diciptakan Allah itu sempurna. Lalu orang rang yang difabel seperti tunanetra, bukankah mereka tidak sempurna? Maha Suci Allah, ketahuilah bahwa kesempurnaan itu ada dalam diri kita masing-masing.

Sempurnanya angka 1 yaa 1, tidak lebih 0,00000000001 dan tidak kurang dari 0,00000000001. Jika lebih dari 0,0000000001 maka itu bukanlah sempurnanya angka 1.

Sempurnanya orang yang tunanetra ya seperti itu. Tidak dapat melihatnya mereka bukan karena Allah salah dalam menciptakan mereka (Maha Suci Allah dari segala kekurangan), tapi karena Allah tau bahwa sempurnanya orang itu adalah tidak dapat melihat. Allah Maha Mengetahui sedangkan manusia tidak.

Terkadang kita menganggap bahwa sempurna atau tidak diukur secara materi atau fisiknya saja, ada orang yang menganggap sempurna itu kalau hidungnya mancung, tapi ada juga lho yang menganggap sempurna itu kalau hidungnya pesek. Kalau begitu, mana yang sempurna? Hidung mancung atau pesek?

Kedua-duanya sempurna, orang yang memiliki hidung mancung yaa begitulah Allah buat kesempurnaan dia dengan hidung mancungnya, jangan dipesek-pesekkan dan jangan ditekan-tekan biar pesek.

Orang yang memiliki hidung pesek, yaa begitulah Allah buat kesempurnaan dia dengan hidung peseknya, jangan ditarik-tarik dan jangan dimancung-mancungkan.

Kayaknya kok kurang bener jika kita mengukur semua itu berdasarkan persepsi. Misalkan begini, kalian menganggap kotoran sapi itu menjijikkan bukan?? Itu karena bertolak belakang dengan kepentingan kalian yang pengen udara bersih dan tidak bau. Tapi bagi petani? atau bagi lalat lah? Bukankah kotoran sapi itu sesuatu hal yang bernilai?

Iyaa ngga sih? Tau ah.. wkwk

Kesimpulannya adalah :

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline