Lihat ke Halaman Asli

Radiansyah

Penulis

10 Anime Terbaik di 2023 yang Wajib untuk Ditonton

Diperbarui: 27 November 2023   18:13

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

10 Anime Terbaik di 2023 yang Wajib Untuk Ditonton (myanimelist.net)

Sepanjang tahun 2023, puluhan anime telah dirilis, dengan setiap musimnya mencakup anime musim dingin, musim semi, musim panas, dan musim gugur. Setidaknya terdapat 30 judul anime, baik yang baru tayang maupun yang melanjutkan dari musim sebelumnya.

Beberapa anime yang mencapai popularitas dan sukses besar selama tahun 2023 termasuk Vinland Saga season 2, Oshi no Ko, Demon Slayer: Swordsmith Village Arc, Jujutsu Kaisen Season 2, dan Frieren Beyond Journey End.

Dari banyaknya anime yang dirilis sepanjang tahun 2023, akan dipilih 10 anime terbaik yang wajib ditonton. Pemilihan ini didasarkan pada skor rating di situs myanimelist.

Catatan: Tidak semua anime yang ditulis cocok untuk semua umur pastikan cek rating usia terlebih dahulu sebelum menontonnya

Berikut adalah 10 anime terbaik yang patut ditonton pada tahun 2023:



1. Frieren  Beyond Journey's End

Ratting Myanimelist: 9.10


Pertama dalam daftar ini adalah Frieren  Beyond Journey's End yang tayang dari 29 September 2023 hingga Maret 2024, dengan total 28 episode dan dikerjakan oleh Madhouse.

 Frieren  Beyond Journey's End sendiri menceritakan  selama sepuluh tahun terakhir, penyihir elf bernama Frieren dia bepergian bersama dengan rekan party pahlawannya yaitu Himmel, Heiter, dan Eisen. Saat akhir perjalanan mereka, Frieren memutuskan untuk berangkan sendiri, dia tidak begitu memahami betapa bedanya aliran waktu antara dirinya dengan ras manusia.

Mereka pun bersatu kembali setelah lima puluh tahun hanya untuk melihat satu per satu rekan frieren dari party pahlawan layu dan mati, Fieren pun mulai merenungkan sifat hubungannya pada saat sudah terlambat untuk dapat mengucapkan selamat tinggal, kepada rekan-rekannya tersebut.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline