Lihat ke Halaman Asli

Pemahaman Sanitasi Bersih Harus Sejak Dini

Diperbarui: 26 Juni 2015   19:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Sanitasi bersih itu penting, tetapi kadang kala sulit untuk di lakukan. Untuk itulah di adakan Konferensi Sanitasi Nasional 2009 yang di laksanakan di Jakarta 8-10 Desember 2009.

Acara yang di buka di Istana Wapres oleh Wakil Presiden Boediono pada hari Selasa 8 Desember 2009, turut hadir Gubernur DKI Fauzi Bowo, serta para Menteri antara lain, Menkes, Mendagri, Meneg LH, Menteri PU, kepala Bappenas. Juga di isi dengan talk show Menteri, pemberian penghargaan kepada kota pioner percepatan sanitasi, pameran sanitasi, diskusi media, pemutaran film, rakernas AKOPSI (Aliansi Kota Peduli Sanitasi), penampilan para duta sanitasi, diskusi inovasi pengelolaan persampahan dan air limbah, drainase perkotaan, sanitasi sekolah serta kunjungan ke lapangan.

Untuk melihat sanitasi bersih dari dekat peserta di ajak ke SD marunda, kelurahan penjaringan, Halim perdanakusuma serta ke Rawasari. Kunjungan tersebut di laksanakan pada hari terakhir yaitu kamis 10 Desember 2009.

Pemahaman sanitasi bersih harus di lakukan sejak dini seperti, buang sampah pada tempatnya, menjaga kebersihan, cuci tangan dengan sabun setelah BAB, mau makan dan setelah beraktifitas.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline