Lihat ke Halaman Asli

Ketika Negative Thingking Ada dalam Benak... Mu

Diperbarui: 17 Juni 2015   21:04

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kecurigaan selalu menyelimuti hati dan akal pikiran, maka sebuah kepercayaan akan hilang begitu saja.

Manusia memang mudah untuk dipengaruhi, berawal dari hal yang sederhana saat seorang muslim berpuasa kemudian setan mempengaruhinya untuk tidak patuh terhadap ajaran islam maka dengan mudahnya manusia mengabulkan permintaan setan tersebut dengan makan dan minum saat bulan puasa.

Kemudian kita lihat contoh yang berikutnya, saat keadaan ekonomi seseorang sedang surut , setan kembali lagi datang untuk mempengaruhi manusia untuk mencuri, merampok dan lain sebagainya dan manusiapun mengabulkannya.
Apalagi manusia yang mempengaruhi, justru lebih cepat.

Jika Pikiran kita sudah terpenuhi dengan negative thingking, maka semua yang kita pikirkan dan kita lakukan akan berimbas negative pula.

Solusinya adalah hilangkan pikiran negative thingking atau lebih tepatnya kita brainwash atau cuci otak.
Selalu positive thingking, ambil yang indah dan baik saja dari sifat manusia,

Maka Insyaallah anda aka menjadi manusia yang baik pula.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline