Aku ingin seperti hati
Ia bebas menyukai dan malaknati
Suaranya lirih hampir tak berbunyi
Kadang ramai kadang sunyi
Ia bebas menakar rasa
Ia juga kuat menahan siksa
Ia mampu menyimpan berjuta rahasia
Bahkan pandai membuat karsa
Ia luas dan dalam
Aku ingin seperti hati
Ia bebas menyukai dan malaknati
Suaranya lirih hampir tak berbunyi
Kadang ramai kadang sunyi
Ia bebas menakar rasa
Ia juga kuat menahan siksa
Ia mampu menyimpan berjuta rahasia
Bahkan pandai membuat karsa
Ia luas dan dalam
Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?