Lihat ke Halaman Asli

Frisca Melinda P

Penyuka kopi dan penyuka hujan yang mencoba mengurai isi pikiran lewat kata.

Menanti Sang Senja

Diperbarui: 8 April 2020   09:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Sudah dua jam hujan datang membasahi kotaku.

Jam dinding kamarku juga sudah menunjukkan pukul 5 sore.

Apa dikota mu juga hujan sore ini?

Apakah hujannya juga deras, sederas hujan di kotaku?

Kau tau betul aku sangat menyukai hujan kan?

Aku menyukai saat rinainya membasahi tanah dan menimbulkan aroma khasnya.

Aku menyukai suaranya saat jatuh dan membasahi genting rumahku.

Juga rasa dingin yang ditimbulkan karenanya.

Kau juga paham betul bukan kalau aku lebih memilih mandi hujan daripada aku harus memakai payung ataupun jas hujan.

Oooohh..... apa kau tau sekarang aku bukan hanya pecinta hujan tapi aku juga mulai jatuh cinta pada senja.

Yaaa..... Sang senja yang tanpa aku sadari terus menemani hari-hariku.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline