“Wah, sudah lama tidak update blog untuk kategori desain. Terakhir kapan ya ?????” Tujuan utama dari desain kost-an yang divisualisaikan melalui gambar dibawah adalah:
- Kost-an yang sebisa mungkin tidak terlalu terlihat seperti fasade kos-an pada umunnya.
- Ada tempat untuk komunikasi antar penghuni, mengingat luasan lahan yang terbatas untuk menyiapkan ruang bersama
- Penampilan fasede minimalis sesuai perkembangan trend sekarang
Maka seperti inilah hasilnya, jreng-jreng-jreng………..: Dari visualisasi diatas bisa saya jelaskan sebagai berikut:
- tampailan fasade minimalis
- tangga terletak di sisi luar (tanpa atap)
- permainan batu alam pada dua sisi vertikal
- permainan garis horizontal pada bidang kosong untuk mengimbangi bidang vertikal
- atap miring ke satu sisi (kecuali bagian depan: limasan)
- bordes kedua dimanfaatkan untuk publik area (tempat kumpul kumpul penghuni lantai 2)
- cat dinding rumah yang berbatasan dengan tangga menggunakan warna yang sedikit gelap. (umumnya diarea ini nantinya biasanya banyak bekas telapak tangan)
- halaman depan kedepan akan direncanakan untuk area parkir
- harapannya adalah fasade tidak terlalu terkesan sebagai rumah kost-an yang ada pada umumnya. xixixixiixixixixi
Bagaimana sibat semua? Mudah-mudahan berguna dan menambah wawasan kita semua. Terima kasih dan selamat berkarya bagi sobat semua
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H