Lihat ke Halaman Asli

Prita Noviasari

suka menulis

Manfaat Buah Tin dalam Tubuh

Diperbarui: 30 November 2021   20:21

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Buah tin atau bisa disebut dengan nama ilmiah Ficus carica dulunya banyak tumbuh di daerah Asia Barat. Buah tin juga disebut sebagai buah ara atau fig dalam Bahasa Inggris. Buah tin tercatat dalam Alquran serta dijuluki buah surga yang mempunyai segudang manfaat dan kegunaan bagi kesehatan.

Dalam surat tersebut, Allah SWT bersumpah sesuatu yang agung dengan menggunakan nama buah Tin. Hal tersebut tertulis dalam Quran Surat At-Tin (95:1) berbunyi "Demi (buah) Tin serta (butir) Zaitun".

Kandungan pada buah tin terbilang lengkap. Buah dengan yang memiliki banyak mengandung vitamin, mineral serta dengan tinggi serat. Khasiat pada buah tin beragam, dapat mengontrol gula darah, menyehatkan tulang dan  mengatasi disfungsi ereksi. Nah, apa saja sih manfaat dan kegunaan yang spesial dari buah tin ini?

1. kandungan buah tin

Buah tin sudah ada sejak 1400 tahun Masehi. Buah ini pertama kali ditemukan di Asia Barat tetapi muali sekarang sudah banyak yang dibudidayakan buah tin, termasuk di Indonesia. Karena memiliki banyak kaddungan serta nutrisi dalam buah tin bisa memberi dampak positif pada kesehatan tubuh.

pada 100 gram buah tin segar memiliki mengandung 74 kkal energi, 0,75 gram protein, 19,18 karbohidrat, 2,9 gram serat, 16,26 gram gula buah serta 2 mg vitamin C. Buah tin juga mengandung kalsium, magnesium, kalium serta vitamin B6.

Rutin memakan buah tin setiap harinya mampu membantu menjaga kesehatan pencernaan, menguatkan tulang dan  mencegah serta mengatasi disfungsi ereksi pada pria.

2. Membantu menjaga sistem pencernaan

Kandungan serat dan pektin yang tinggi dalam buah tin memberi manfaat pada sistem pencernaan. Makan buah tin secara rutin setiap harinya sama halnya membantu melancarkan pencernaan dalam tubuh.

Zat pektin tidak semua jenis buah terdapat zat tersebut, tetapi buah tin memiliki kandungan pektin yang cukup tinggi dibandingkan buah lainnya. Maka dari itu, buah tin dapat mencegah resiko banyak sekali masalah pencernaan mulai dari sembelit, diare serta masalah nyeri perut.

Kandungan serat yang tinggi dalam buah tin dapat membuat tubuh menyerap banyak air dan akibatnya tinja menjadi lebih lembut.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline