Lihat ke Halaman Asli

Black Campaign Membuat Linglung Pemilih

Diperbarui: 20 Juni 2015   03:06

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Beberapa waktu kedepan kita sering disajikan aroma Black Campaign yang sangat kental. Walaupun dari kacamata awam merupakan hal yang sangat membuat linglung pemilih. Bila dicermati alangkah bijaksana apabila ajang pemilihan kelas wahid dinegeri ini dilakukan dengan memberikan Visi dan Misi yang membangun sehingga pemilih tidak bingung. Dapat diprediksi karena Black Campaign yang terus disebarkan akan menambah jumlah pemilih yang masuk katagori GOLPUT. Untuk itu masih ada waktu beberapa minggu kedepan untuk para Kandidat Capres dan Cawapres untuk beradu Visi dan Misi yang dapat membuat pemilih dapat berfikir secara cermat siapa yang pantas menjadi Pemimpin Bangsa untuk 5 tahun kedepan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline