Lihat ke Halaman Asli

Pringadi Abdi Surya

TERVERIFIKASI

Pejalan kreatif

Puisi | Kepada Pukul Tiga Dini Hari

Diperbarui: 16 Mei 2017   16:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber; Agung Wicaks

aku mengingatmu, tetapi kau tidak mengingatku. jutaan malam kehilangan pukul tiga dini hari, aku menyimpannya satu. puisi-puisi yang diucapkan pria-pria yang berkumpul di tengah api unggun menyatu dengan asap. aku berharap kau terkesiap, saat kubukakan pukul tiga dini hari milikku yang memuat tebing-tebing di malimbu dan suara ombak yang menghajar bebatuan itu. hanya aku mengingatmu, tetapi kau tidak mengingatku. bahkan suaraku yang serak, karena lelah berteriak demi menyebut masa lalu saat aku dan kau masih sepasang waktu.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline