Lihat ke Halaman Asli

Himam Miladi

TERVERIFIKASI

Penulis

Mengapa Jokowi Sering Memberi Batas Waktu 2 Minggu?

Diperbarui: 20 September 2020   22:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ada 2 penafsiran terkait kebiasaan Presiden Jokowi memberi batas waktu 2 minggu (Antara Foto: Hafidz Mubarak) 

"Panggil saja programmer, tidak ada dua minggu bisa dirampungkan."

Ini mungkin pertanyaan yang sedikit kurang ajar. Tapi jujur saja, sampai sekarang aku masih penasaran. Mengapa Presiden Jokowi sering memberi batas waktu 2 minggu saat memerintahkan pembantu-pembantunya bekerja?

Batas Waktu 2 Minggu Berawal dari Debat Capres 2014

Coba gali kembali jejak digital berita-berita tentang beberapa kebijakan atau perintah Presiden Jokowi kepada menteri-menterinya. Bisa dipastikan perintah itu diiringi dengan tenggat waktu 2 minggu.

Biar tidak lupa, aku ingatkan dengan beberapa tautan berikut ini:

Jokowi Perintahkan RS Corona di Pulau Galang Selesai Dalam 2 Minggu

Jokowi Sebut Masih ada 2 Minggu Hindari Resesi

Jokowi Beri Waktu 2 Minggu, Khofifah Curhat Soal Disiplin Warga

Jokowi Janji Subsidi Gaji Cair 2 Minggu Lagi

Dan yang terbaru:

Jokowi Perintahkan Luhut Atasi Corona di 9 Provinsi Dalam 2 Minggu

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline