Lihat ke Halaman Asli

‘Primaindisoft’, Situs yang Menyediakan Video Tutorial Berbahasa Indonesia

Diperbarui: 23 November 2015   12:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

 Telah kita ketahui bahwa tutorial merupakan sebuah panduan dalam melakukan suatu kegiatan. Tutorial menurut istilah adalah bantuan atau bimbingan belajar yang bersifat akademik oleh tutor untuk membantu kelancaran proses belajar madiri seseorang. Konsep belajar mandiri dalam tutorial mengandung pengertian, bahwa tutorial merupakan bantuan belajar dalam upaya memicu dan memacu kemandirian, disiplin, dan inisiatif diri seseorang dalam belajar dengan minimalisasi intervensi dari pihak pembelajar atau tutor.

Di era modern ini kita bisa dengan mudah mendapatkan tutorial apa saja yang kita perlukan dari internet. Sayangnya kebanyakan tutorial yang disajikan masih dalam bentuk teks dan terkadang berbahasa asing. Hal ini cukup menjadi masalah sehingga pembelajar menjadi kurang tertarik dalam menggunakan tutorial-tutorial yang ada.

Kini PRIMAINDISOFT mencoba untuk membuat tutorial yang dibuat dalam bentuk video berisi panduan “step by step”. Tutorial Primaindisoft dapat dijadikan sarana belajar bagi pelajar, orang tua, dan umum. Tutorial Primaindisoft ini menggunakan bahasa Indonesia sehingga pembelajar akan lebih mudah dalam memahami. Berbagai jenis tema yang dimiliki Tutorial Primaindisoft, mulai dari microsoft office, programming, desain grafis, multimedia, video editing, dan lain-lain. Masih ragu belajar dengan Tutorial Primaindisoft? Yuk segera kunjungi websitenya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline