Jatuh cinta itu mematikan logika
Jatuh cinta itu ketika perasaan bahagia hempaskan rasa lara
Jatuh cinta itu saat pikiran dan hatiku tersandra olehmu
Jatuh cinta merajut dalam rasa kasih sayang
ketika dua hati telah bersatu
Rasa rindu selalu tumbuh bagai candu
Jarak menciptakan perpisahan antar kamu dan aku
Walau kita jauh namun perasaan cinta
terus tumbuh dalam hatiku
Dan terus berkembang bersama harapan berselimut penantian
Dari jauh aku memperhatikanmu secara membisu