Lihat ke Halaman Asli

David Olin

Pemerhati Bahasa, Memberi Hati Pada Bahasa, Meluaskan Dunia Lewat Bahasa

Meninjau Kembali Istilah Pilihan Ganda

Diperbarui: 14 Juni 2022   07:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bahasa. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcstudio

Jenis soal pilihan ganda sangat umum dijumpai pada soal ujian. Namun, istilah ini menyimpan kesalahan umum yang tak banyak diketahui.

Istilah "Pilihan Ganda" diterjemahkan (secara agak maksa) dari istilah "Multiple Choice."

Jumlah pilihan dalam soal pilihan ganda adalah 4. Terkadang ada pula yang isinya lima pilihan. 

Istilah "ganda" setahu saya artinya "berpasangan, dua". Karena itu, soal pilihan ganda sebaiknya menggunakan dua pilihan saja.

Demi melatih keterampilan berpikir "agak tinggi" (HOTS), pilihannya haruslah mirip tetapi berbeda secara radikal. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline